No Result
View All Result
  • Login
  • Register
Senin, Januari 25, 2021
KabarUang
  • Beranda
  • Finansial
    • Asuransi
    • Fintech
    • Kurs Rupiah
    • Moneter
    • Syariah
  • Market
    • DATA PASAR
    • Emas
    • Komoditas
    • Korporasi
    • Obligasi dan Reksadana
    • Saham
  • Bisnis
    • Peluang Usaha
    • UKM dan UMKM
    • Startup
  • Ekonomi
  • Lifestyle
    • Fashion
    • Hobi
    • Kesehatan
    • Komunitas
  • Regional
    • Kabar Aceh
    • Kabar Bali
    • Kabar DI Yogakarta
    • Kabar DKI Jakarta
    • Kabar JaBar
    • Kabar Jateng
    • Kabar Jatim
    • Kabar Sulbar
    • Kabar Sulsel
    • Kabar Sulteng
    • Kabar Sultra
    • Kabar Sulut
    • Kabar Sumbar
    • Kabar Sumsel
    • Kabar Sumut
  • Infografik
  • Info Bank
  • Lainnya
    • Download
      • Laporan Ekonomi dan Keuangan Syariah Tahun 2019 – Bank Indonesia
    • Edukasi
    • Hiburan
    • Industri
    • Internasional
    • Investasi
    • Otomotif
    • Pasar Mata Uang Crypto
    • Tanya Pakar
      • Pemasaran & Keuangan
No Result
View All Result
KabarUang
  • Login
  • Register
Senin, Januari 25, 2021
KabarUang
No Result
View All Result
Home Bisnis

Kemenperin Dorong Hilirisasi Industri Untuk Dukung Progres Ekspor

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) nyatakan akan terus mendorong hilirisasi industri. Aktivitas tersebut telah dinilai dapat meningkatkan nilai tambah dari bahan baku di dalam negeri.

Imelda Fadilla by Imelda Fadilla
3 Februari 2020
in Bisnis, Ekonomi, Ekspor, Internasional
3 min read
0
ilustrasi via money kompas com
ilustrasi via money kompas com

KabarUang.com , Jakarta – Kementerian Perindustrian (Kemenperin) nyatakan akan terus mendorong hilirisasi industri. Aktivitas tersebut telah dinilai dapat meningkatkan nilai tambah dari bahan baku di dalam negeri.

Kemenperin pun mendukung implementasi kebijakan larangan ekspor mineral mentah. “Kebijakan itu yang memang ditunggu oleh Kemenperin. Sebab, dengan larangan itu bisa memacu kinerja di sektor industri hulu, sekaligus juga diharapkan dapat mengundang investasi sektor tersebut masuk ke Indonesia,” kata Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita, melalui keterangan tertulis.

Agus menyebutkan, Indonesia mempunyai kekayaan sumber daya alam yang dapat diolah sebagai bahan baku industri. Selain mineral, komoditas lainnya yang cukup potensial adalah minyak sawit mentah (crude palm oil/CPO).

“Memang CPO merupakan komoditas yang sedang dioptimalkan menjadi kebutuhan domestik, karena kita sedang membangun program B30 dan dalam dua tahun ke depan akan dikembangkan menjadi B100,” paparnya.

Oleh karena itu, pemerintah optimistis terhadap hilirisasi industri yang dinilai dapat menjaga kekuatan perekonomian nasional agar tidak mudah terombang-ambing di tengah fluktuasi harga komoditas. Dalam hal ini, industri pengolahan di dalam negeri perlu dipacu pertumbuhan dan pengembangannya karena berperan penting meningkatkan nilai tambah sumber daya alam untuk dibuat sebagai barang setengah jadi hingga produk jadi.

Baca Juga  Potensial Lost Destinasi Pariwisata RI Akibat Wabah Corona Semakin Signifikan

“Makanya, kita harus fokus pada hilirisasi industri, yang tentunya akan membawa lompatan kemajuan bagi ekonomi kita,” ungkapnya.

Menurut Agus, selama ini hilirisasi industri telah memberikan multiplier effectyang luas, baik itu penerimaan negara melalui ekspornya maupun penyerapan tenaga kerja yang bertambah. Namun demikian, Agus menilai hilirisasi perlu ditopang dengan penggunaan teknologi baru, termasuk penerapan era industri 4.0 untuk menggenjot produktivitasnya secara lebih efisien.

“Saya senang dan bangga. Kita semua punya pandangan sama mengenai pentingnya inovasi. Pandangan hilirisasi harus didorong di Indonesia. Ini menjadi program utama,” tuturnya.

Baca Juga  Pengobatan Luar Negeri Jadi Sasaran Pasien Pengidap Kanker

Lebih lanjut, Agus mengungkapkan, sejumlah industri besar skala global ada yang berminat masuk dan membuka kegiatan produksi serta risetnya di Indonesia. Sejalan hal itu, pemerintah juga sedang mendorong peningkatan kualitas sumber daya manusia dan kegiatan litbang untuk inovasi. Agus mengatakan itu menjadi keunggulan komparatif Indonesia dibanding negara lain.

Kemenperin mencatat, hilirisasi industri telah berjalan di berbagai sektor, antara lain pertambangan dan perkebunan. Contohnya di Kawasan Industri Morowali, Sulawesi Tengah, yang sudah berhasil melakukan hilirisasi terhadap nickel oremenjadi stainless steel.

Sebagai gambaran, harga nickel ore kalau dijual hanya sekitar 40-60 dolar AS sedangkan ketika sudah menjadi stainless steel harganya bisa di atas 2000 dolar AS. Sementara itu, melalui Kawasan Industri Morowali, sudah mampu menembus nilai ekspornya sebesar 4 miliar dolar AS, baik itu pengapalan produk hot rolled coil maupun cold rolled coil ke Amerika Serikat dan China.

Baca Juga  Ekspor RI Sudah Tidak Bisa Bergantung Lagi Pada AS dan China

Kontribusi Kawasan Industri Morowali, juga diperlihatkan dari capaian investasi yang terus menunjukkan peningkatan, dari tahun 2017 sebesar 3,4 miliar dolar AS menjadi 5 miliar dolar AS sepanjang tahun 2018. Jumlah penyerapan tenaga kerjanya pun terbilang sangat besar hingga 30 ribu orang.

Lompatan kemajuan lainnya pada penerapan hilirisasi industri, yakni ekspor dari olahan sawit yang didominasi produk hilir cenderung meningkat dalam kurun lima tahun terakhir. Kontribusinya terhadap perolehan devisa cukup signifikan. Pada tahun 2018, rasio volume ekspor bahan baku dan produk hilir sebesar 19 persen banding 81 persen.

Hal itu ditambah pula dengan Indonesia yang merupakan produsen terbesar minyak sawit mentah (CPO) dan minyak kernel sawit mentah (CPKO) dengan produksi pada 2018 sebesar 47 juta ton. Laju pertumbuhan produksi minyak sawit pun diperkirakan meningkat signifikan. Sementara itu, ekspor minyak sawit dan produk turunannya telah menyumbang devisa negara hingga 22 miliar dolar AS per tahun.

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi pada Twitter(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru)

Menyukai ini:

Suka Memuat...

Terkait

Tags: aktivitas ekonomi terhambatEksporHiliriasasi IndustriKemenperinProgres
ShareTweetShare
Previous Post

Mendekati Penyelesaian Kontruksi, Tol Serpong-Cinere Rencana Beroperasi Sebelum Lebaran

Next Post

Berikut Nasihat Jeff Bezos Untuk Pembisnis Pemula

Related Posts

Kemenperin Sukses Gelar Acara Startup4Industry 2020, Ini Dia Hasilnya
Bisnis

Kemenperin Sukses Gelar Acara Startup4Industry 2020, Ini Dia Hasilnya

25 Desember 2020
Inkubator Bisnis Lahirkan Wirausaha Baru!
Bisnis

Inkubator Bisnis Lahirkan Wirausaha Baru!

12 Desember 2020
Pelepasan Ekspor Digelar Serentak di 16 Provinsi Indonesia
Ekspor

Pelepasan Ekspor Digelar Serentak di 16 Provinsi Indonesia

5 Desember 2020
Jokowi : Ekspor Indonesia Belum Maksimal!
Ekspor

Jokowi : Ekspor Indonesia Belum Maksimal!

5 Desember 2020
Kemenperin : IKM Harus Terapkan Teknologi agar Efisien
Bisnis

Kemenperin : IKM Harus Terapkan Teknologi agar Efisien

14 November 2020
Ekspor Korea Selatan Perlahan Mulai Pulih
Ekspor

Ekspor Korea Selatan Perlahan Mulai Pulih

2 November 2020
Produk Unggulan Indonesia Masih Dalam Proses Trades Remedies
Internasional

Produk Unggulan Indonesia Masih Dalam Proses Trades Remedies

28 September 2020
Demi Memanfaatkan Kekayaan Nikel Indonesia, Kemenperin Akan Kembangkan Sepeda Listrik
Teknologi

Demi Memanfaatkan Kekayaan Nikel Indonesia, Kemenperin Akan Kembangkan Sepeda Listrik

14 Juli 2020
Kemenperin Minta Anggaran Ditambah Rp 3,42 Triliun untuk 2021
Industri

Kemenperin Minta Anggaran Ditambah Rp 3,42 Triliun untuk 2021

23 Juni 2020
Next Post
Berikut Nasihat Jeff Bezos Untuk Pembisnis Pemula

Berikut Nasihat Jeff Bezos Untuk Pembisnis Pemula

Gapki : Produksi Sawit Tahun 2020 Menurun

Gapki : Produksi Sawit Tahun 2020 Menurun

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Ikuti Kami

Hot Topic

2020 Akibat Covid-19 Amerika Serikat Bank Indonesia Bank Mandiri Bisnis BUMN China Corona Corona Virus Covid-19 Dampak Corona Dampak Covid-19 Data Donald Trump Ekonomi Ekonomi Indonesia Gojek Harga Emas Harga Emas Batangan Harga Emas Pegadaian IHSG Indonesia Infografik Investasi Investor Jokowi Kesehatan Keuangan New Normal ojk Pegadaian Pemerintah Pertamina PLN PSBB Saham Sri Mulyani Startup Tips UMKM Vaksinasi Vaksin Covid-19 Virus Corona Wall Street

Berita Terkini

DPR Apresiasi Kinerja LPEI 2020, Berikut Capaiannya!

DPR Apresiasi Kinerja LPEI 2020, Berikut Capaiannya!

24 Januari 2021
0

PPKM Jawa Bali Resmi Diperpanjang, Ini Aturan Barunya!

PPKM Jawa Bali Resmi Diperpanjang, Ini Aturan Barunya!

23 Januari 2021
0

Meningkatnya Kasus Positif Membuat Kapasitas RS Hampir Penuh!

Meningkatnya Kasus Positif Membuat Kapasitas RS Hampir Penuh!

23 Januari 2021
0

Intip Rencana Bisnis 2021 Tjiwi Kimia (TKIM) dan Indah Kiat (INKP)!

Intip Rencana Bisnis 2021 Tjiwi Kimia (TKIM) dan Indah Kiat (INKP)!

23 Januari 2021
0

Ini Syarat untuk Dapatkan Bantuan Kemensos Rp 3,5 Juta!

Ini Syarat untuk Dapatkan Bantuan Kemensos Rp 3,5 Juta!

22 Januari 2021
0

Ini Denda Terbesar bagi Pelanggar PSBB Jakarta!

Ini Denda Terbesar bagi Pelanggar PSBB Jakarta!

22 Januari 2021
0

Tingkatkan Kinerja 2021, Ini Strategi Jasa Armada Indonesia (IPCM)

Tingkatkan Kinerja 2021, Ini Strategi Jasa Armada Indonesia (IPCM)

22 Januari 2021
0

Ini Respon Kemendag Soal Pedagang yang Mogok Jualan!

Ini Respon Kemendag Soal Pedagang yang Mogok Jualan!

22 Januari 2021
0

Ini Penjualan Semen Domestik Tahun 2020!

Ini Penjualan Semen Domestik Tahun 2020!

22 Januari 2021
0

Kementrian BUMN Targetkan Pembentukan BUMN Pangan Pada 2021

Kementrian BUMN Targetkan Pembentukan BUMN Pangan Pada 2021

21 Januari 2021
0

Load More
KabarUang

Referensi Bisnis dan Keuangan #1 INDONESIA

Navigasi

  • Tentang KabarUang
  • Disclaimer
  • Kebijakan Privasi
  • Kode Etik
  • Pedoman Media Siber
  • Hak Jawab
  • Hubungi Kami
  • Copyright © 2020 | PT. Kabar Data Indonesia

Ikuti Kami

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Finansial
    • Asuransi
    • Fintech
    • Kurs Rupiah
    • Moneter
    • Syariah
  • Market
    • DATA PASAR
    • Emas
    • Komoditas
    • Korporasi
    • Obligasi dan Reksadana
    • Saham
  • Bisnis
    • Peluang Usaha
    • UKM dan UMKM
    • Startup
  • Ekonomi
  • Lifestyle
    • Fashion
    • Hobi
    • Kesehatan
    • Komunitas
  • Regional
    • Kabar Aceh
    • Kabar Bali
    • Kabar DI Yogakarta
    • Kabar DKI Jakarta
    • Kabar JaBar
    • Kabar Jateng
    • Kabar Jatim
    • Kabar Sulbar
    • Kabar Sulsel
    • Kabar Sulteng
    • Kabar Sultra
    • Kabar Sulut
    • Kabar Sumbar
    • Kabar Sumsel
    • Kabar Sumut
  • Infografik
  • Info Bank
  • Lainnya
    • Download
      • Laporan Ekonomi dan Keuangan Syariah Tahun 2019 – Bank Indonesia
    • Edukasi
    • Hiburan
    • Industri
    • Internasional
    • Investasi
    • Otomotif
    • Pasar Mata Uang Crypto
    • Tanya Pakar
      • Pemasaran & Keuangan

Referensi Bisnis dan Keuangan #1 INDONESIA

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password? Sign Up

Create New Account!

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Are you sure want to unlock this post?
Unlock left : 0
Are you sure want to cancel subscription?
%d blogger menyukai ini: